Gambar lambat
* kerusakan lcd panel
dgn cara menekan nekan bagian pinggir atas layar kadang kadang gambar normal
*sering terjadi pada panel LTA320WT-L05
Warna tidak normal,gerakan lambat
* coba ganti eeprom atau T-con
* lcd panel rusak
Gambar negatif / klise
*ganti eeprom
*reset eeprom
Gambar cacat setelah panas
* kerusakan LCD panel
Gambar separuh layar agak gelap
* kerusakan LCD panel
Raster gelap,backlight ok,suara normal
* cek fuse pada T-con board
* T-con board rusak ( coba panaskan dulu dgn blawer )
Setelah ganti elko pada PSU ,raster agak gelap ,,britnes di naikan gambar fliker,hanya noise tdk dapat di tuning
* masuk service menu
* kemudian reset- on
Saat pertama dihidupkan ada gangguan garis garus horesontal,kadang freeze, kadang putih ,lama lama gambar normal
* problem ada pada lcd panel
* problem loose kontak flatware dgn lcd panel (kalau di tekan tekan dapat normal )
Gangguan gambar lama sepertinya masih membekas
* ganti T- con
Warna tidak normal
* loose kontak antara T-con dgn lcd panel,perbaiki konektor.
* kerusakan T- con salah satu jalur kepanel tidak kerja
* kerusakan lcd panel salah satu jalur ke T- con tidak nyambung
Detail gambar tidak halus/ cacat gambar
* masuk service menu- reset on
* coba tambah adjustment sub brite
Backlight hidup mati
* cek umpan balik travo tegangan tinggi
Tidak ada gambar ,hanya blue sreen dgn gangguan garis garis horesontal pendek
* kabel LVDS loose kontak
Stanby
* ganti elko elko pada PSU penyebab kerusakan
* ganti eeprom
Mati hidup sendiri
* pastikan elko elko pada pawer suply bagus
*masuk servic mode
* parameter READY "on"
Kadang mati sendiri
* coba ganti kabel LVDS
* hidup mati sendiri setelah melody bunyi
* coba lepas kabel LVDS, jika bisa hidup terus, ganti blok T- con
* coba lepas kabel lvds dari mainboard,jika bisa hidup terus gantu kabel lvds
* jika tetap problem mainboard rusak
Gangguan garis garis vertikal tipis
* T - con flatwire sedikit loose kontak
Kode kedip 4x
* elko skonder psu rusak
Ini hanya sebagian kerusakan pada LCD tv yg pernah ditemui dan bisa di atasi
Sekian dan semoga bermanpaat
mas'ud electronic servic
Tidak ada komentar:
Posting Komentar