Sabtu, 12 April 2014

Cara mengukur tegangan pada tv.

tegangan di ukur dengan skala DC.

- tegangan 180volt di ukur pada elko + 250volt di pcb RGB tabung.

- tegangan 110 untuk tv 14-21 inc dann tegangan 130 untuk tv 25-29 pada FBT,cari jalur elko yang 160 volt.

- untuk tegangan12volt di ukur pada ic 7812.

- untuk tegangan 5 volt  di ukur pada output ic 7805

- untuk tegangan input vertikal 12-24volt diukur pada ic vertikal yg berhubungan dengan diode yg menyearahkan tegangan 12-24volt dari travo FBT.

untuk tegangan 33volt di ukur pada tuner.


mas'ud electronic servic

Tidak ada komentar:

Posting Komentar